Saturday, September 8, 2012

Sistem Koordinasi


Cara kerja otak dalam tubuh kita
Otak merupakan salah satu peran penting dalam tubuh kita. Riset telah membuktikan bahwa otak hanya bisa fokus dalam jangka waktu 10 menit. Otak juga tersusun secara berbeda, rangkaian hubungan syaraf-syaraf di otak manusia akan terus terbangun tapi disaat bersamaan ada juga dari rangkaian tersebut yang terputus.




Saraf Simpatik dan Parasimpatik
Cara kerja saraf parasimpatik adalah mengecilkan pupil, menstimulasi aliran ludah, memperlambat detak jantung, membesarkan bronkus, menstimulasi peristalsi dan sekresi, menstimulasi pelepasan bilus, mengerutkan kandung kemih. Sedangkan cara kerja saraf simpatik adalah membesarkan pupil, menghambat aliran ludah, mempercepat detak jantung, mengerutkan bronkus, menghambat pertalsi dan sekresi, menstimulasi perubahan glikogen dan glukosa, sekresi andrenalin dan nonandrenalin, menghambat kontraksi kandung kemih. Jadi dapat disimpulkan bahwa cara kerja saraf simpatik merupakan kebalikan dari cara kerja saraf parasimpatik.



Ini merupakan tabel sistem koordinasi yang saya buat:

1 comment: